Jejakkasustv.com | TUBAN – SMK Pelayaran Muhamadiyah Tuban memang sangat hebat sekali, para guru-guru nya selalu memberikan bimbingan yang sangat luar biasa terhadap para Taruna/Taruninya. Di samping pihak pendidik dari sekolah, ada beberapa tokoh agama juga yang ikut serta memberikan sufort dan bimbingan tentang keagamaan terhadap Taruna/Taruni di SMK Pelayaran Muhamadiyah Tuban. Muhamad Fikri Jauhari adalah Putra Ketua Pimpinan Muhamadiyah Tuban, beliau telah menceritakan pengalamanya kepada para Taruna/Taruni ketika beliau berada di asrama pesatren di kala beliau nyantri di pondok pesantren Gontor. Intinya hidup di asrama di mana-mana sama, hidup penuh aturan, mulai pagi sampai malam penuh dengan berbagai kegiatan,”Ujar Muhamad Fikri” kepada Taruna/Taruni, Kamis (18/07/19).
Ketika di SMK Muhamadiyah Tuban ini cara membangunkannya untuk sholat shubuh menggunakan megaphone, maka itu masih sangatlah bagus, di banding dengan saya dulu di bangunkannya dengan di sodok paha dengan pakai kaki, rasanya kayak di suntik saja, “tandas nya M.Fikri” kembali kepada para Taruna/Taruni. Apa yang di sampaikan oleh M.Fikri kepada para Taruna/Taruni tersebut bersifat mendidik,dan bertujuan untuk membimbing dan memberi sufort agar nantinya para Taruna maupun Taruni tersebut bisa mandiri, dan sukses kedepannya. Di tempat dan waktu yang sama, salah satu Alumi SMK Muhamadiyah Tuban, yang pernah ke Jepang dan saat ini telah menjadi Guru di SMK Muhamadiyah Tuban, juga telah memberikan motivasi yang sangat luar biasa kepada para Taruna/Taruni nta, beliau adalah Bapak Mufid Tohari. Jika Ibu-Ibu melepaskan putra-putra nya di asrama pada menangis itu hal yang manusiawi atau wajar, tetapi jangan sampai pada menangis di usia tua nanti bila putra-putra nya tidak sesuai apa yang ibu-ibu harapkan, semoga saja kita semua tidak mengalami hal semacam itu,”Pesan Bapak semua Bapak/Ibu Guru kepada para Wali Taruna/Taruni semuanya. (Sunarto)