Baznas Kota Sukabumi lakukan Evaluasi terhadap UPZ SKPD se-Kota Sukabumi

SUKABUMI I jejakkasustv.com – Badan Amil Zakat Nasional Kota Sukabumi melakukan evaluasi terhadap UPZ SKPD Se-Kota Sukabumi bertempat di gedung Islamic Center jalan veteran II pada hari Rabu 21 juni 2023,hadir dalam rapat evaluasi tersebut para perangkat dari SKPD masing-masing.

Kepala Bidang Penghimpunan Baznas Kota Sukabumi Yoga Permana mengatakan untuk evaluasi zakat fitrah tahun ini ada penurunan dari para muzaki,ini menjadi pekerjaan rumah bersama, Mudah-mudahan pada tahun yang akan datang menjadi lebih baik lagi dan ada peningkatan.

Bacaan Lainnya

“Dengan adanya evaluasi ini mudah-mudahan akan menjadi lebih baik lagi.” Pungkas Yoga.

Reporter: Ucin

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *