Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyu Hidayat Hadir Peresmian Surau Riyadhus Shalihin

KAPUAS HULU I Jejakkasustv.com -,
Wakil Bupati Kapuas Hulu Wahyu Hidayat.S.T hadiri Peresmian Surau Riyadhus Shalihin sekaligus Halal Bihalal bersa a Pengurus Yayasan Riyadhus Shalihin serta masyarakat Kecamatan Kalis Kahupaten Kapuas Hulu Kalimantan Barat, pada Sabtu (13/05/2023).

Dalam sambutannya Wakil Bupati Kapuas Hulu mengajak Surau ini sebagai tempat bermanfaat untuk agama.

“Jadikan Surau Riyadhus Shalihin sebagai tempat bermanfaat untuk Agama jangan hanya untuk masyarakat Kecamatan Kalis tetapi untuk seluruh masyarakat yang membutuhkan surau ini” sampainya.

.Reporter : Hadysa Prana

.Sumber : Kominfo Kapuas Hulu

.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *